1. Perjuangan
Illegal adalah perjuangan untuk merumuskan kemerdekaan
Indonesia secara non-kooperatif. Dimana dibawah ini adalah contoh dari perjuangan
Illegal ?
a. Panitia
Sembilan
b. BPUPKI
c. Gerakan
Bawah Tanah
d. PPKI
2. Siapa yang
memimpin penculikan Soekarno dan Hatta ke Rengasdengklok?
a. Sutan
Syahrir
b. Syudaco
Singgih
c. Supriyadi
d. Wikana
3. Apa tujuan
Penculikan Soekarno dan Hatta ke Rengasdengklok ?
a. Pengamanan
golongan muda yang mengejar tokoh nasionalis
b. Pengamanan
Tokoh nasionalis dari pengaruh Jepang
c. Penculikan
untuk mengambil keuntungan
d. Memaksa
golongan tua untuk memerdekakan kaum miskin
4. Dimana
Rengasdengklok terletak ?
a. Bekasi
b. Bogor
c. Karawang
d. Cianjur
5. Dibawah ini
adalah alasan Rengasdengklok dijadikan tempat untuk mengamankan Soekarno Hatta
, Kecuali ?
a. Ada pasukan
PETA yang mengamankan
b. Letaknya
yang sulit dicari untuk tempat persembunyian
c. Dilatar
belakangi laut jawa
d. Karena
di-Baratnya terdapat kota Kedung Gedeh untuk segala kemungkinan, Pasukan PETA
telah mengamankan.
6.
Dimana Letak Jakarta ?
|
|

a. B
b.
A
|
c.
D
|
d. C
|
7. Pukul
berapa proklamasi dibacakan?
a. 11.00 WIB
b. 10.00 WITA
c. 10.00 WIB
d. 10.30 WIB
8. Dimana
tepatnya teks proklamasi dirancang / Ditulis
a. Rumah
Laksamana Tadashi Maeda
b. Rumah
Soekarno Hatta
c. Ruang makan
Laksamana Tadashi Maeda
d. Ruang tamu
Laksamana Tadashi Maeda
9. Atas saran
siapakah pengesesahan/penandatanganan naskah proklamasi ditandatangani oleh Ir.
Soekarno dan Drs. Mohammad Hatta ?
a. Adam Malik
b. Sukarni
c. Suhud
d. Tri Murti
10.
Wajib militer
yang dibentuk pada tanggal 25 September yang merupakan bagian dari Jawa Hokokai
adalah …
a. Gakukotai
b. Syuisyintai
c. Heiho
d. Seinendan
11.
Perlawanan
yang di lakukan oleh rakyat Perlawanan di Cot Plieng :
1. Aceh tanggal 10 November 1942 di pimpin Teuku Abdul Jalil
2. Perlawanan di Pontianak , 15 Oktober 1943 , dipimpin oleh Utin Fatimah
3. Perlawanan di Sukamanah, Singaparna, 25 Februari 1944
dipimpin K.H. Zaenal Mustofin.
Pernyataan
yang benar adalah ..
a. 1,2, dan 3
b. 1, 2
c. 1,3
d. Hanya 1
12.
Awalnya,
perumusan akan dilaksanakan di __________ , tetapi tidak diperbolehkan karena
waktu sudah lebih dari pukul __:__.
a. Rumah Sakit
Des Ides , 20.00
b. Hotel Des
Ides , 20.00
c. Rumah Sakit
Des Ides , 21.00
d. Hotel Des
Ides , 22.00
13.
Siapa yang
mengetik Naskah Asli teks Proklamasi?
a. Ahmad
Soebardjo
b. Soekarni
c. Yusuf Kunto
d. Sayuti Melik
14.
Pada Tanggal
berapa Jepang menyerah tanpa syarat kepada Sekutu?
a. 13 Agustus
1945
b. 14 Agustus
1945
c. 15 Agustus
1945
d. 16 Agustus
1945
15.
Tokoh – tokoh
penyebarluasan berita diantaranya ..
a. Syahrudin
dan Waidan B. Panelewen
b. Latief
Hendraningrat dan Suhud
c. Fatmawati
Soekarno dan Trimurti
d. Sutan
Syahrir dan Adam Malik
16.
Tokoh pembuat
Tiang bendera saat proses pembacaan proklamasi adalah …
a. Fatmawati
b. Subeti
c. Suhud dan
Subeti serta kaum Nasionalis
d. Suhud dan
kaum Nasionalis
17.
Fungsi Komite
Nasional Indonesia Pusat pada masa awal kemerdekaan adalah sebagai …
a. Lembaga
yang dipimpin langsung oleh presiden
b. Menteri
yang bertanggung jawab pada presiden
c. Dewan
Perwakilan rakyat sebelum Presiden terbentuk
18.
Kenapa para
tokoh nasionalis menghindari lapangan IKADA ?
a. Tempat
bentrok antara Jepang dan Indonesia masa lampau , diperkirakan masih banyak
mata – mata tinggal disekitarnya
b. Tempat
kenaikan bendera Jepang yang dibenci Indonesia
c. Partai NAZI
yang mulai membahayakan Indonesia
d. menghindari
bentrokan dengan tentara Jepang yang masih bersenjata
19.
Untuk menjaga
keamanan telah disiapkan pasukan Peta yaitu …
a. Syudanco
Latief Hendraningrat dan Syudanco Abdurrahman
b. Latief
Hendra Ningrat dan Adam melik
c. Sayuti
Melik dan fatmawati
d. Syudanso
Singgit dan Syudanso Latief Hendraningrat
20.
Golongan
apakah Tokoh disamping ini ?

a. Golongan
tua
b. Golongan
muda
c. Golongan
Militer
d. Golongan
nonMiliter
21.
Peristiwa ini terjadi pada tanggal 16 Agustus 1945 pukul
04.00. WIB.
Peristiwa apakah yang akan terjadi pada tanggal diatas
?
a. Rengasdengklok
b. Perumusan Pancasila
c. Perumusan
Proklamasi
d. Pembacaan
naskah UUD
22.
Contoh
perjuangan legal yaitu memanfaatkan ..
a. Jawa
Hokokai , Cuo Sangi In. , Seinendan
b. Putera,
Jawa Hokokai, Chuo Sangi In.
c. Putera ,
Keibodan , Chuo Sangi In.
d. Syuisintai
, Gakukotai , Gerakan BT.
23.
Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta baru kembali ke tanah
air memenuhi panggilan Panglima Mandala Asia Tenggara, Marsekal Terauchi di …
a. Dalas ,
Vietnam
b. Hanyudre ,
Thailand
c. Michigo ,
Thailand
d. Saigon, Vietnam
24.
Alamat rumah
Laksamana Tadashi Maeda adalah …
a. Jalan Soekarno
Hatta no. 1
b. Jalan Asia
Timur Raya no. 12
c. Jalan
Pegangsaan Timur no. 56
d. Jalan Imam
Bonjol no. 1
25.
Kegiatan MIAI
dirasa sangat membahayakan bagi Jepang sehingga dibubarkan dan digantikan dengan nama Majelis Syuro Muslimin Indonesia (Masyumi) yang disahkan oleh gunseikan pada tanggal …
a. 14 November
1943
b. 27 November
1943
c. 11 November
1943
d. 22 November
1943
Oleh
:
Arini
Dian Ekaputri / Aks 02 / 03
Tidak ada komentar:
Posting Komentar